Livery Putra Sulung Minion Style | ES Truck Simulator ID
Putra Sulung Minion style adalah livery terbaru ES Truck Simulator ID. Livery ini berwarna kuning pisang yang keren dan juga elegant.
Selamat Datang di Prabushare – Berbagi Livery Gratis
Hallo guys, selamat datang di prabushare tempat download livery ES Truck ID gratis dan kualitas HD.
Pada artikel ini Prabu akan membagikan livery anyar untuk truk canter. Skin ini dibuat oleh mas Kolis Aza yaitu seorang designer gambar yang juga member grup FB ES Truck Simulator ID.
Livery baru: Aneka Lembu Cow Specialist
Livery anyar ini bernama Putra Sulung Minion Style. Mari kita Simak detail stiker liverynya.
Livery Putra Sulung Canter ES Truck Simulator ID
Putra Sulung Livery merupakan skin anyar untuk truk canter, yaitu truk tipe pertama di game ES Truck Simulator ID.
Skin ini hadir dengan nuansa ceria dan fun. Warna utama pada skin kali ini yaitu kuning. Selain itu banyak ornament minions dari serial animasi Despicable Me yang sangat ikonik.
Mari kita ulas secara menyeluruh tampilan liverynya.
Body Depan
Skin akan jadi makin kece Ketika kamu pasang strobe mata merah ataupun yang kuning.
Body Samping
Tiap sisi body kiri dan kanan memiliki stiker sendiri yang membuat livery ini tampil unik dan penuh style.
Body Belakang
Download Livery Putra Sulung Minion Style
Kamu bisa mendapatkan livery ini secara cuma-cuma lewat link dibawah. Saat kamu menekan tombol unduh, akan diarahkan ke google drive dan kamu dapat menyimpan liverynya di perangkat ponsel kamu.
Livery yang kami hadirkan menggunakan format PNG, yaitu format gambar dengan kualitas jernih dan HD. Selain itu, kaca akan bening dan tembus saat kamu menggunakan kamera sopir.
Nama Livery | : Putra Sulung Minion Style |
Pembuat | : Kolis Aza |
Jenis Truk | : Canter |
Bak | : Fixed & Dump |
Link | : |
Livery Putra Sulung by KolisAza
Cara Pasang Livery ES Truck Simulator ID
Tidak sedikit member yang masih kebingungan bagaimana cara memasang livery di game ES Truck Simulator ID. Simak baik-baik langkah-langkah dibawah agar kamu bisa dengan mudah memasang livery.
- Pertama, pergi ke bengkel cat yang berlokasi digambar
- Kedua, Pilih satu persatu paint mulai dari Head Paint.
- Ketiga, Pilih Press to Load Skin (gambar dibawah).
- Keempat, cari dan pilih livery yang sudah kamu download diatas.
- Kelima, Pilih Buy untuk memasang liverynya.
Ulangi langkah kedua sampai kelima untuk Head Paint, Glass Pain, dan Bak Paint.
0 Response to " Livery Putra Sulung Minion Style | ES Truck Simulator ID"
Posting Komentar