Livery Boss Muda bak Dump Pasir ES Truck Simulator ID
Livery boss muda kali ini untuk truck dengan bak dump muatan pasir. Memiliki warna dominan biru muda yang sangat fresh.
Welcome para pemain Truck Simulator. Kali ini prabushare akan membagikan livery gratis lagi.
Livery yang kami bagikan kali ini adalah untuk truk dengan jenis bak dump atau muatan pasir. Yang pastinya bisa kamu download dengan gratis.
Skin lain: Livery AMT Towing
Tapi kalian sudah punya game-nya belum? kalau belum kalian download dulu ya nama gamenya adalah ES Truck Simulator ID yang bisa kamu dapatkan di playstore gratiss. Developer dari game ini adalah ES Project.
Tentang Livery Boss Muda bak Dump
Livery Boss muda kali ini mirip dengan livery sebelumnya, bedanya adalah kali ini livery digunakan untuk kendaraan dengan bak dump yang digunakan untuk muat pasir.
Pada tutup kap mesin bagian depan tertulis dengan jelas tulisan Boss muda yang berarti pemilik dari truk ini adalah anak muda yang sudah menjadi boss. Bagian kaca depan tertulis dengan jelas raja pasir yang bermakna livery ini digunakan khusus untuk muat pasir kali.
Pada bagian samping tertulis sumber rejeki baru, mirip dengan livery sebelumnya juga karena konsepnya adalah livery ini masih satu perusahaan dengan pemilik yang sama.
Livery boss muda kali ini menggunakan warna dasar biru muda yang sangat fresh. terdapat beberapa garis dengan warna dominan kuning untuk mempertajam kesan fresh pada livery ini.
Download Livery Boss Muda Dump by Prabushare
Sebelum bisa digunakan pada game di hape kamu, kamu perlu terlebih dahulu mendownload liverynya.
Ikuti langkah yang kami ajarkan dibawah untuk mendownload agar kamu bisa menggunakannya langsung di in-game.
Cara Pasang Livery ES Truck Simulator ID
Tidak sedikit member yang masih kebingungan bagaimana cara memasang livery di game ES Truck Simulator ID. Simak baik-baik langkah-langkah dibawah agar kamu bisa dengan mudah memasang livery.
- Pertama, pergi ke bengkel cat yang berlokasi digambar
- Kedua, Pilih satu persatu paint mulai dari Head Paint.
- Ketiga, Pilih Press to Load Skin (gambar dibawah).
- Keempat, cari dan pilih livery yang sudah kamu download diatas.
- Kelima, Pilih Buy untuk memasang liverynya.
Ulangi langkah kedua sampai kelima untuk Head Paint, Glass Pain, dan Bak Paint.
0 Response to "Livery Boss Muda bak Dump Pasir ES Truck Simulator ID"
Posting Komentar